Nomer Telepon Pemadam Kebakaran di Makassar
Nomer Telepon Pemadam Kebakaran di Makassar – Saat ini Indonesia sedang memasuki musim kemarau. Cuaca di Indonesia juga semakin panas. Begitu pula di Makassar yang merupakan daerah pesisir. Kalian bisa merasakan udara yang panas di daerah pantai, seperti Makassar ini. Salah satu efek dari cuaca panas adalah semakin mudahnya memicu kebakaran. Cuaca panas menyebabkan kebakaran mudah meluas dan semakin susah untuk dipadamkan. Sejak tanggal 21 Juli sampai 31 Juli 2015, sudah terjadi lima kebakaran di lima tempat yang berbeda (sumber: ...